38 Organisasi Telah Mengisi Petisi Rakyat Papua Menolak Otsus Jilid II
Sumber: AMP Makassar, Walfer. |
Ditanggapi oleh Aliansi Mahasiswa Papua (AMP) Makassar, Walfer mengatakan bahwa AMP sudah tergabung dalam Petisi Rakyat Papua (PRP).
"Ada 38 organisasi termasuk AMP sudah tergabung bahwa tolak Otsus jilid II ini," tulisnya melalui pesan WhatsApp kepada Redaksi SUARA KITA, Sabtu, (8/8/2020).
Dia menambahkan, "Menurut pandangan kami Mahasiswa Papua, Otsus jilid II hadir di tanah Papua ini menghancurkan Sumber Daya Alam (SDM) dan membunuh rakyat Papua," ulasnya.
Selain itu, angka kelahiran berkurang, kata Walfer. Sementara kematian meningkat.
"Maka kami melihat realita sekarang bahwa secara perlahan, orang Papua akan habis. Oleh karena itu, kami menolak dengan tegas Otsus jilid II 2021 ini," ungkapnya.
Organisasi yang Mengisi PRP:
1. KNPB
2. AMP
3. GEMPAR-PAPUA
4.GERDA-P
5. SONAMAPPA
6. FIM-WP
7. WPNA
8. FNMPP
9. SPMBP
10. MAI
11. APAP
12. LEPEMAWI
13. AMAN SORONG
14. BABEOSER
15. GP
16. DAP
17. PEMUDA, PELAJAR, DAN MAHASISWA YAHUKIMO DI JAYAPURA
18. AMPTPI
19. IKATAN MAHASISWA KAIMANA DI JAYAPURA
20. AMP3B
21. KOMISI SOMATUA
22. WPIA
23. SAY
24. FKPPM-KATELMOI
25. HIMPUNAN PELAJAR MAHASISWA KWIYAWAGI BERSATU SE-INDONESIA DI JAYAPURA
26. HMKY
27. KOMAPO KABUPATEN PEGUNUNGAN BINTANG SE-JAWA, BALI, SULAWESI, KALIMANTAN, DAN SUMATERA
28. HIMPUNAN PEMUDA PELAJAR DAN MAHASISWA MEEPAGO DI JAYAPURA
29. NEPPA KOTA JAYAPURA
30. FGR-BD
31. SOLIDARITAS MAHASISWA YALIMO DI MANUKWARI
32. FKMI KOTA STUDI NABIRE
33. IKATAN MAHASISWA TAMBRAUW-MANUKWARI
34. PEMUDA ADAT PAPUA
35. SOLIDARITAS MAHASISWA MEEPAGO DI MANUKWARI
36. FRI-WP
37. FRM-WP
38. PNG'S NGO CIVIL SOCIETY COALITION PARTNERS. INC
(***)