Hadapi Brunei Darussalam di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Berikut Daftar Nama Pemain Timnas Indonesia !
Font Terkecil
Font Terbesar
Perayaan gol timnas Indonesia |
SPORT, Sulselpos.id - PSSI resmi mengumumkan daftar 25 pemain Timnas Indonesia asuhan Shin Tae-yong yang akan melakoni laga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
Timnas Indonesia dijadwalkan akan menghadapi Brunei Darussalam pada Kamis, 12 Oktober 2023 Stadion Gelora Bung Karno dan leg kedua Selasa, 17 Oktober 2023 di stadion Sultan Hassanal Bolkiah.
Adapun daftar skuat asuhan Shin Tae-yong yakni :
Penjaga gawang
Nadeo Argawinata - Borneo FC
Syahrul Trisna Fadillah - Persikabo 1973 Ernando Ari Sutaryadi - Persebaya
Bek
Jordi Amat - Johor Darul Ta'zim
Rizki Ridho - Persija
Elkan Bagott - Ipswich Town
Wahyu Prasetyo - PSIS Semarang
Asnawi Mangkualam - Jeonnam Dragon
Yance Sayuri - PSM Makassa
Sandy Walsh - KV Mechelen
Shayne Pattynama - Viking FK
Pratama Arhan - Tokyo Verdy
Edo Febriansyah - Persib
Gelandang
Rachmat Irianto - Persib
Marc Klok - Persib
Ricky Kambuaya - Dewa United
Marselino Ferdinand - KMSK Deinze
Arkhan Fikri - Arema FC
Witan Sulaeman - Persija
Egy Maulana Vikri - Dewa United
Sadill Ramdani - Sabah FC
Penyerang:
Dendy Sulistyawan - Bhayangkara FC
Dimas Drajad - Persikabo 1973
Ramadhan Sananta - Persis
20th CF - Rafael Struick - ADO Den Haag
Diketahui, pemenang dari laga ini akan lolos keputara kedua kualfikasi piala dunia 2026.
Par